Mari bertartil bersama Al-Quran. Surah Al-Kafirun, An-Nasr dan Al-Masad. bacaan Al-Quran berjemaah dan sedikit huraian hukum tajwid. Kuliah di Masjid
Berikut bacaan lengkap Surat Al- Kafirun latin dan artinya: بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَٰنِ الرَّحِيم ِ. Latin: Bismillahirrahmaanirrahiim. Artinya: Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pengasih, Maha Penyayang, 1. قُلْ يَا أَيُّهَا الْكَافِرُونَ. Latin: Qul yaa ayyuhal kaafiruun. Artinya: Katakanlah, "Hai orang-orang kafir" 2.
Mengetahui hukum tajwid surat Al-Kafirun adalah langkah penting dalam memahami dan menghargai keindahan bacaan Al-Qur'an. Surat ini merupakan salah satu surat pendek yang membawa pesan tegas tentang Islam dengan gaya penulisan yang elegan dan muatan ajaran yang sangat relevan.

AYAT 1. يَا أَيُّهَا : Mad jaiz, karena ada huruf mad thabi'i bertemu dengan huruf hamzah di lain kalimat. Cara membacanya panjang seperti mad thabi'i 2 harakat atau 4 harakat. الْكَا : Al qomariah, karena ada huruf ال bertemu dengan huruf kaf. Cara membacanya harus terang dan jelas.

. 408 281 378 419 447 187 166 192

hukum bacaan tajwid surat al kafirun